Mari kita perhatikan hadits berikut:
Sahabat Nabi, Ibnu Mas’ud - radhiyallahu ‘anhu - mengatakan,
“Di antara perangai yang buruk adalah seseorang kencing sambil
berdiri .” (HR. Tirmidzi)
“Di antara perangai yang buruk adalah seseorang kencing sambil
berdiri .” (HR. Tirmidzi)
Ingatlah hadist Rasulullah SAW dan Sahabat ketika melewati sebuah kubur, dan Rasulullah SAW diperlihatkan dengan siksaan terhadap 2 penghuni kubur tersebut. Lalu sahabat bertanya “Apa yang terjadi dengan penghuni kubur tersebut ya Rasulullah SAW? “
Jawab Rasulullah SAW “Sesungguhnya 2 penghuni kubur itu di siksa dengan perkara yg sangat sepele tetapi mereka lalai, salah satu diantaranya tidak membersihkan air kencingnya. Sesungguhnya cara kencing yang benar bisa menyelamatkan kitadari siksa kubur, dan cara kencing itu berkaitan dengan adab, sopan santun (akhlak), sebaiknya jangan kecing secara sembarangan”.
Di dalam ajaran permasalahan kencing ini juga diajarkan ilmunya dalam kitab-kitab Fikih Sunnah bab Thoharoh (bersuci).
Sesungguhnya dibalik sunnah-sunnah Nabi SAW terdapat banyak kebaikan, Ente bisa baca artikel Ana yang berjudul “Manfaat Kencing SambilDuduk Untuk Kesehatan” untuk itu mari kita hidupkan sunnah-sunnah Rasulullah SAW dalam kehidupan sehari-hari.
0 ulasan
Catat Ulasan
Pengunjung yang baik, akan meninggalkan kesan yang baik
* Silakan berkomentar sesuai isi postingan
* Gunakanlah bahasa yang mudah dipahami dalam berkomentar
* Relevan
* Sopan